Ia orang yang ramah, benar-benar ramah dan murah senyum. Berdekatan dan berbincang dengannya begitu menyejukkan.
Kata-katanya tertutur rapi, tsaqilan (berbobot), penuh makna; buah konsistensi kaum penegak shalat lail. (more…)

Jurnalis dan advokat yang mengayuh pedal.

Ia orang yang ramah, benar-benar ramah dan murah senyum. Berdekatan dan berbincang dengannya begitu menyejukkan.
Kata-katanya tertutur rapi, tsaqilan (berbobot), penuh makna; buah konsistensi kaum penegak shalat lail. (more…)

Sebuah video berisi percakapan telepon diunggah oleh Calon Presiden Prabowo Subianto di akun Instagram-nya.
Telepon itu berasal dari sobat karibnya nun jauh di sana; Abdullah II. Dia adalah Raja Yordania yang naik takhta sejak 9 Juni 1999 silam, yang juga dikenal dekat dengan Menteri Pertahanan RI itu.

Bajak dan Salama adalah dua desa yang masuk dalam wilayah Kecamatan Reok, Kabupaten Manggarai. Lagi-lagi, banjir dan longsor jadi momok di kawasan ini. Namun, keduanya menorehkan kisah berbeda dalam mengantisipasi bencana.
(more…)
Sadar dengan wilayah yang rawan bencana karena berada di pinggir laut dan sungai yang kerap meluap, SIBAT membangun sistem peringatan dini untuk antisipasi musibah.
(more…)
Banjir dan rob merupakan momok terbesar bagi warga Kelurahan Baru, Kecamatan Reok, Kabupaten Manggarai. Beragam upaya dilakukan demi meminimalkan bencana, salah satunya dengan menanam mangrove.
(more…)