Catatan Silang
Jurnalis dan advokat yang mengayuh pedal.
Category: Internasional
-

Masyarakat multiagama Suriah yang terdiri dari beragam komunitas agama dan kelompok etnis, membedakannya dengan Mesir dan Tunisia, yang sebagian besar populasinya homogen.
-

Ketika gelombang reformasi melanda Timur Tengah di awal-awal Arab Spring, Suriah masih tak terusik, tetap tenang dan aman. Namun kini, ‘Negeri Sunyi’ itu tak luput dari hantaman badai revolusi. Bahkan, merasakan dampak paling parah.
-

Latihan militer gabungan AS-Israel mensimulasikan kemungkinan meluasnya serangan roket ke Israel, baik dari musuh dekat maupun jauh—Hizbullah (Iran).
-

Pada 18 Oktober, AS dan Israel meluncurkan game perang gabungan tahap pertama. Latihan militer ini digelar selama empat pekan, tumpang tindih dengan pemilu AS (6 November) dan mencapai puncak dengan dimulainya pemboman Gaza (14 November).
-

Malam itu, Selasa (20/11), dalam sebuah pertemuan di markas PBB, New York, negara-negara Arab mendesak DK PBB mengutuk serangan mematikan Israel di Gaza.